RPP PJOK Kurikulum 2013 Kelas 6 SD/MI Semester 1
Gurunow.top Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Kurikulum 2013 PJOK (Pendidikan
Jasmani Olahraga dan Kesehatan) Kelas 6 SD/MI Semester 1 ini admin posting agar mempermudah sahabat
guru dalam melakukan proses pembelajaran dikelas dan melengkapi perangkat
pembelajarannya
Rencana
Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) sedikit admin buat cuplikan dari isi Rencana
Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) tersebut :
KI 1 : Menerima
dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Memiliki
perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru
KI 3 : Memahami
pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat, membaca] dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah
KI 4 : Menyajikan
pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam
karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam
tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia
B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR
PJOK
3.3 Memahami konsep variasi dan kombinasi gerak
dasar atletik jalan, lari, lompat, dan
lempar dengan kontrol yang baik melalui permainan dan atau olahraga
tradisional.
3.3.1 Menjelaskan langkah-langkah dalam melakukan
kombinasi lompatan dalam permainan tradisional Rangku Alu.
3.3.2 Menjelaskan kombinasi lompatan pada permainan
tradisional Rangku Alu
4.3 Mempraktikkan variasi dan kombinasi gerak
dasar atletik jalan, lari, lompat, dan
lempar dengan kontrol yang baik melalui permainan dan atau olahraga
tradisional.
4.3.1 Mempraktikkan kombinasi lompatan pada
permainan tradisional Rangku Alu
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Dengan
bermain Rangku Alu,
siswa mampu menerapkan
nilai-nilai persatuan dengan kepedulian yang tinggi.
Dengan bermain Rangku Alu, siswa mampu
mempraktikkan kombinasi lompatan dengan teknik yang benar dan penuh percaya diri.
Dengan bermain Rangku Alu, siswa mampu
mempraktikkan kombinasi lompatan dalam permainan tradisional dengan menunjukkan
sikap jujur, sportif, kerja sama.
Dengan bermain Rangku Alu, siswa mampu
mempraktikkan nilai-nilai persatuan dengan menunjukkan sikap jujur, sportif, dan
kerja sama.
D. KEGIATAN
PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan Guru
memberikan salam dan mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan
masing-masing.
Guru mengecek kesiapan diri dengan
mengisi lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan tempat
duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
Menginformasikan tema yang akan
dibelajarkan yaitu tentang ” Tumbuhan Sumber Kehidupan”.
Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang
meliputi kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi, mengomunikasikan dan
menyimpulkan.
10 menit
BACA JUGA :
File Rencana
Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Kurikulum 2013 PJOK (Pendidikan Jasmani
Olahraga dan Kesehatan) Kelas 6 SD/MI Semester 1 dibuat dalam bentuk MC Word, agar sahabat
guru dapat mengedit file sesuai kebutuhan.
Sahabat
guru bisa langsung menDOWNLOAD/UNDUH File Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
(RPP) Kurikulum 2013 PJOK (Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan) Kelas
6 SD/MI Semester 1 ini secara cuma-cuma,
tinggal mengklik DOWNLOAD NOW dibawah, File langsung tersimpan otomatis
keLAPTOP/ HP Android anda.
Silahkan
Sahabat unduh Filenya Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Kurikulum 2013 PJOK (Pendidikan
Jasmani Olahraga dan Kesehatan) Kelas 6 SD/MI Semester 1Semester 1 Klik
Post a Comment for "RPP PJOK Kurikulum 2013 Kelas 6 SD/MI Semester 1"
Silahkan Tinggalkan Komentar Anda, Jika Link DOWNLOAD NOW Erorr......