Jurnal Harian PJOK Kelas 3 SD/MI Semester 1
Gurunow.top Jurnal
Harian PJOK Kelas 3 SD/MI Semester 1 ini admin posting agar mempermudah sahabat
guru dalam melakukan proses pembelajaran dikelas dan melengkapi perangkat pembelajarannya
Jurnal Harian PJOK (Pendidikan
Jasmani Olahraga dan Kesehatan) Kelas 3 SD/MI Semester 2, ini biasanya di
gunakan dari bulan juli sampai dengan desember di tahun pelajaran
Jurnal Harian PAI (Pendidikan Agama
Islam) Kelas 3 SD/MI Semester 1 dimana dalam kolom tersebut terdapat :
Hari/Tgl
Tema
Sub Tema
Kompetensi
Dasar
Materi
Pokok
Kegiatan Pembelajaran
Penilaian Pembelajaran
Jurnal Harian PJOK Kelas 3 SD/MI Semester
1 sedikit admin buat cuplikan dari isi tersebut :
Menirukan
gerak gajah.
Menirukan
gerak komodo. Mengamati gerak gajah saat berjalan
beriringan. Gerakan ini akan membantu memperkuat otot tangan dan kaki kita.
Setelah
melakukan gerakan gajah, siswa melakukan pendinginan dan berdiskusi tentang
pengalaman menirukan gerak tersebut.
Berlatih
menirukan gerak komodo sebagai latihan menguatkan otot tangan dan kaki.
Mempraktikkan
gerak merayap seperti komodo atau cicak. Posisi siswa tengkurap, lalu gerakkan
tangan dan kaki secara berlawanan. Jika kaki kiri yang akan bergerak maju, maka
tangan kanan yang maju, jika kaki kakan yang akan bergerak maju, maka tangan
kiri yang akan maju.
Mencoba
mempraktikkan gerak merayap seperti komodo secara berkelompok dan bergantian.
Memperagakan
gerak hewan.
Gerak
perkembangbiakan hewan.
Bermain
menirukan gerak hewan. Mengamati gambar dan mengidentifikasi
gerakan kucing.
Mempraktikkan
gerakan daur hidup kupu-kupu seperti pada buku siswa.
Berdiskusi
untuk berbagi pengalaman menirukan gerakan tahapan daur hidup kupu-kupu.
Melakukan
gerakan pendinginan setelah bermain.
Perwakilan
siswa menyampaikan perasaan tentang pengalaman melakukan gerakan menirukan daur
hidup hewan.
Menyampaikan
gerakan yang paling mudah atau sulit dilakukannya.
BACA JUGA :
- Jurnal Harian PJOK Kelas 1 SD/MI Semester 1
- Jurnal Harian PJOK Kelas 2 SD/MI Semester 1
- Jurnal Harian PJOK Kelas 4 SD/MI Semester 1
- Jurnal Harian PJOK Kelas 5 SD/MI Semester 1
- Jurnal Harian PJOK Kelas 6 SD/MI Semester 1
File Jurnal Harian PJOK Kelas 3 SD/MI Semester
1 dibuat dalam bentuk MC Word, agar sahabat guru dapat mengedit file sesuai kebutuhan.
Sahabat guru bisa langsung
menDOWNLOAD/UNDUH File Jurnal Harian PJOK Kelas 3 SD/MI Semester 1 ini secara
cuma-cuma, tinggal mengklik DOWNLOAD NOW dibawah, File langsung tersimpan
otomatis keLAPTOP/ HP Android anda.
Silahkan Sahabat unduh Jurnal Harian
PJOK Kelas 3 SD/MI Semester 1 Klik
Semoga Postingan kami Berguna dan
bermanfaaat bagi anda sahabat, jangan Lupa untuk membagikan Artikel ini Karena
Berbagi_Itu_Indah.
Post a Comment for "Jurnal Harian PJOK Kelas 3 SD/MI Semester 1"
Silahkan Tinggalkan Komentar Anda, Jika Link DOWNLOAD NOW Erorr......