SILABUS Kurikulum 2013 PJOK Kelas 4 SD/MI Semester 1
Gurunow.top SILABUS Kurikulum 2013 PJOK (Pendidikan,
Jasmani, Olah raga, dan Kesehatan) Kelas 4 SD/MI Semester 1 ini admin
posting agar mempermudah sahabat guru dalam melakukan proses pembelajaran
dikelas dan melengkapi perangkat pembelajarannya
Silabus
ini bisa sahabat guru unduh secara gratis baik melalui LAPTOP/KOMPUTER atau HP
canggih ANDROID anda
Dalam
silabus ini sedikit admin buat cuplikan dari isi silabus tersebut :
Guru mengarahkan
peserta didik untuk memperhatikan bola besar yang ada di lingkungannya
masing-masing. Communication
Guru membimbing
peserta didik melakukan pemanasan terlebih dahulu sebelum melakukan permainan
bola besar. Communication
Guru mengarahkan
peserta didik untuk menuliskan hasil praktik memainkan permainan bola besar di
buku tugasnya. Critical Thinking and Problem Solving
Guru mendampingi
peserta didik memperhatikan setiap gerak lokomotor pada permainan sepak bola.
Critical Thinking and Problem Solving
Guru mengarahkan
peserta didik mengajukan pertanyaan kepada guru untuk memperluas wawasannya.
Mandiri
Guru membimbing
peserta didik untuk memperagakan gerak lokomotor dalam permainan sepak bola
bersama teman sekelasnya. Collaboration
Guru mendampingi
peserta didik untuk menyimpulkan hasil analisis, sehingga menemukan informasi
baru terkait variasi gerak lokomotor pada permainan sepak bola. Integritas
BACA JUGA :
Guru membimbing
peserta didik untuk memperhatikan gerak nonlokomotor yang diperagakan oleh
temannya. Communication
Guru membimbing
peserta didik mengeksplorasi bersama
kelompoknya untuk menemukan informasi yang berkaitan dengan gerak nonlokomotor
pada permainan sepak bola. Gotong Royong
Guru mempersilakan
peserta didik untuk memperagakan gerak nonlokomotor pada suatu permainan sepak
bola di bawah bimbingan guru. Mandiri
Guru mendampingi peserta didik dalam
menyimpulkan hasil peragaan dengan menuliskannya pada buku tugas dengan rapi.
Integritas
Silahkan
Sahabat unduh Filenya SILABUS Kurikulum 2013 PJOK (Pendidikan, Jasmani, Olah
raga, dan Kesehatan) Kelas 4 SD/MI Semester 1 Klik
Post a Comment for "SILABUS Kurikulum 2013 PJOK Kelas 4 SD/MI Semester 1"
Silahkan Tinggalkan Komentar Anda, Jika Link DOWNLOAD NOW Erorr......